Posts Tagged ‘Premier League’

Tottenham Hotspur Ingin Datangkan Kapten Southampton

Thursday, August 12th, 2021

Tottenham Hotspur sedang diam-diam ingin datangkan seorang gelandang sekaligus kapten Southampton, James Ward Prowse pada musim panas ini.

James Ward Prowse adalah seorang gelandang milik Southampton, ia memiliki kemampuan yang dapat membangun serangan dengan cepat. Banyak klub-klub besar Premier League yang meminatinya seperti Tottenham Hotspur yang sedang diam-diam ingin mendatangnkannya ke Spurs.

Leicester City dikabarkan tertarik untuk merekrutnya, namun Southampton masih enggan untuk melepaskannya, pasalnya The Saints baru saja kehilangan Danny Ings. Berdasarkan laporan media sports Ingris, bahwa Tottenham Hotspur salah satu calon berikutnya yang menginginkan jasanya serta menugaskan tim pantau ke St Mary’s Stadium demi melihat perkembang sang gelandang itu.

Laporan ini telah menjelaskan bahwa klub asal London Utara yang sedang membutuhkan gelandang yang multifungsi seperti James Ward Prowse. Spurs juga yakin dengan Prowse dapat memperkuat tim di musim depan.

Selain itu, jika ingin mendatangkan James Ward Prowse maka Spurs harus mengeluarkan dana sekitar 600 miliyar rupiah. Jumlah seperti itu adalah nominal yang sangat besar, tentu saja kubu Spurs harus menyiapkan nominal yang sudah disebutkan.

Spurs bisa saja mengeluarkan dana sebesar itu, tapi dengan catatan  Spurs harus berhasil menjual Harry Winks yang sedang dikaitkan dengan klub Premier League lainnya.

Andai James Ward Prowse resmi bergabung dengan Tottenham Hotspur maka ia akan kembali berjumpa Pierre-Emile Hojbjerg karena sebelumnya Pierre-Emile Hojbjerg adalah rekan setimnya di Southampton.

Sepanjang perjalanan dunia sepakbola, Tottenham Hotspur sudah berhasil mengemasi 35 gol serta mengantongi 42 assist di Southampton dalam 336 perjumpaan di seluruh kompetisi.

Selain Tottenham Hotspur dan Leicester City , ternyata ada klub raksasa dari Bundesliga, Borussia Monchengladbach tengah membutuhkan seorang gelandang, upaya lini serang Monchengladbach bisa di perkuat oleh oleh gelandang yang memang berbakat seperti James Ward Prowse. Kabarnya klub raksasa Bundesliga itu mengajukan tawaran sebesar 650 miliyar dengan catatan harus langsung di lepaskan.

Namun tim berjulukan The Saints masih belum menerima tawaran dalam bentuk apapun, karena Southampton memerlukan sang kapten seperti dirinya yang bisa memimpin timmnya dengan baik.

 

Bernd Leno Resmi Bergabung dengan Arsenal

Wednesday, June 20th, 2018

Kiper dari Bayern Leverkusen, Bernd Leno

Tim Arsenal telah telah kembali menambah amunisinya. The Gunners ini resmi memunculukan Kiper Bernd Leno ke Emirates Stadium.

Tim Arsenal berhasil mendatangkan kiper yang berumur 26 tahun ini dengan biaya Transfer sebesar 22 JT pound sterling. Seperti yang dikutip The sun, Bernd Leo akan memperkuat Tim Arsenal sampai 5 tahun kedepan.

Kepastian Bernd Leno ke Tim Arsenal telah dikatakan oleh Eks Klubnya, Bayern Leverkusen. Melalui akun Twitter, Bayern Mengatakan Ucapan Terima Kasih kepada Bernd Leno.

“Terima kasih Atas semua kerja Keras dan Didikasimu Bernd Leno! Kami sangat berharap yang terbaik untukmu di Kariermu yang terbaru,” caption Bayern Leverkusen.

“Bernd Leno akan segera bergabung dengan Tim Arsenal,”ditulis  Bayern Leverkusen.

Tim Arsenal Kemudian telah mengkonfirmasikan pemberitahuan tersebut, Melalui akun Twitternya, The Gunners telah memastikan kehadiran pemain Bernd Leno.

Siapa Bernd Leno?

bernd-leno

Pemain Bernd Leno lagir di Bietigheim-bessingen, Jerman, pada tanggal 4 Maret 1992. Ia memulai kariernya bersama Club vfB Stuttgart II pada tahun 2009-2011. Setelah itu ia bergabung dengan Club Bayern Leverkusen, Dan tampil pada 233 laga setelah itu ia pindah ke Tim Arsenal.

Sejak tahun 2005 Bernd Leno telah beberapa kali dipanggil untuk Memperkuat Tim Jerman, Tetapi namanya tidak termasuk dalam 23 Pemain yang akan diboyong ke Ajang Piala Dunia 2018.

Bukan Pilihan Utama

Logo Klub sepak bola Napoli

Sementara itu, Terdengar kabar bahwa Tim Arsenal bukanlah pilihan Bernd Leno. Ia malah nyaris saja pindah ke Napoli menurut perkataan dari sang agen.

Tetapi untung saja Tim Arsenal bergerak dengan cepat pada saat mengetahui hal tersebut. Dan hasilnya mereka menjadi Timnya terlebih dahulu dengan mencapai kesepakatan dengan Leverkusen setelah Napoli terus menerus mengulurkan negosiasi.

Bernd Leno tengah dikabarkan akan menjadi kiper utama Tim Arsenal. Ia lebih diposisikan menjadi pesaing Cech pada musim yang akan datang.